Pernahkah Anda merasakan rasa nyeri di bagian ibu jari atau pergelangan tangan ? Bisa jadi anda sedang mengalami De Quervain Syndrome yaitu sebuah kondisi peradangan pada tendon yang berada di sisi ibu jari dan pergelangan tangan. Namun, anda tak perlu khawatir, anda bisa melakukan fisioterapi untuk menyembuhkannya. Fisioterapi merupakan salah satu cara terbaik untuk menyembuhkan kondisi ini. Dengan perawatan fisioterapi yang tepat, anda dapat pulih lebih cepat dan efektif mengatasi de quervain syndrome.

UNTUK BOOKING PENJADWALAN FISIOTERAPI
Gejala De Quervain Syndrome
Beberapa gejala umum yang sering terjadi pada De Quervain Syndrome meliputi:
- Nyeri atau sensasi terbakar di sisi ibu jari atau pergelangan tangan.
- Pembengkakan atau penebalan di sekitar pergelangan tangan.
- Keterbatasan dalam gerakan ibu jari dan pergelangan tangan.
- Nyeri yang memburuk saat menggenggam atau mengangkat barang.
Jika Anda mengalami gejala-gejala ini, mungkin saatnya untuk mempertimbangkan ke fisioterapi NK Health dan Ohana Fisio sebagai solusi untuk mendapatkan diagnosis yang tepat dan mempercepat proses penyembuhan cedera anda.
Baca Juga : Fisioterapi HNP Cervical – Saraf Kejepit Leher
Mengapa Fisioterapi ?
Fisioterapi bukan hanya membantu mengurangi nyeri dan peradangan, tetapi juga memperkuat otot-otot sekitar pergelangan tangan dan meningkatkan mobilitas. Berikut beberapa alasan mengapa menyembuhkan De Quervain Syndrome dengan Fisioterapi sangat efektif :
- Mengurangi Peradangan dan Pembengkakan, Fisioterapi menggunakan teknik kompres dingin untuk meredakan pembengkakan dan mengurangi rasa sakit. Selain itu, pemijatan lembut dan mobilisasi tendon membantu meningkatkan sirkulasi darah, mempercepat proses penyembuhan.
- Peregangan dan Penguatan Otot, Latihan peregangan dan penguatan otot, seperti menggunakan resistance bands atau hand grips, membantu memperkuat otot-otot penggerak ibu jari dan pergelangan tangan. Ini mengurangi tekanan pada tendon yang cedera dan mencegah cedera ulang.
- Penyembuhan Tanpa Obat atau Operasi, Fisioterapi menawarkan pendekatan konservatif yang tidak melibatkan obat-obatan atau pembedahan, sehingga menghindari efek samping dan risiko operasi.
- Meningkatkan Mobilitas, Fisioterapi membantu meningkatkan mobilitas tangan dan pergelangan tangan melalui latihan khusus dan penggunaan alat bantu seperti brace untuk memberikan dukungan pada ibu jari dan pergelangan tangan.
Baca Juga : Fisioterapi Saraf Kejepit
Keunggulan Fisioterapi di Klinik NK Health
Bagi Anda yang ingin melakukan terapi De Quervain Syndrome, Klinik NK Health adalah pilihan yang tepat. Di nk health, kami menawarkan fisioterapi dengan berbagai keunggulan yang akan mempercepat pemulihan Anda. NK Health sudah berdiri sejak tahun 2015 dan telah berpengalaman melayani lebih dari 100 ribu pasien, NK Health juga berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik yang didukung teknologi dan pendekatan profesional. NK Health memudahkan pasien dalam melakukan fisioterapi dengan langsung treatment tanpa harus berkonsultasi dengan dokter, karena fisioterapis kami sudah dibekali dengan skill serta assesment dengan baik sesuai dengan keluhan yang dialami pasien. Fisioterapis NK Health selalu mengembangkan skill fisioterapi melalui program training dan development rutin setiap bulannya serta dapat melakukan pemeriksaan dan standar yang komprehensif dan menyeluruh. NK Health juga memiliki head fisioterapi international DOCTOR (Dpt) Nicolas Bagus Setiabudi, BPhys (Hons) – Head Physiotherapist ( dari Universitas Melbourne ) dengan pegalaman menjadi fisioterapis di Tan Tock Seng Hospital Singapore.

DOCTOR (Dpt) Nicolas Bagus Setiabudi, BPhys (Hons) – Head Physiotherapist ( Lulusan Universitas Melbourne )
With Working Experience From Tan Tock Seng Hospital Singapore.
Jangan biarkan De Quervain Syndrome mengganggu aktivitas sehari-hari anda. Segera kunjungi Klinik NK Health untuk memulai sesi fisioterapi yang akan membantu Anda pulih dengan efektif dan cepat.
UNTUK BOOKING PENJADWALAN FISIOTERAPI